Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2018
“ PENTINGNYA PENDIDIKAN BAGI ANAK-ANAK DI PINGGIRAN SUNGAI DELI “ Pembelajaran untuk peserta didik agar secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatann spiritual atau keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya dan masyarakat. Sehingga pendidikan adalah hal yang sangat penting bagi peserta didik terutama bagi zaman millennial saat ini. Di era sekarang ini, hendaknya pendidikan di Indonesia dapat diterapkan secara merata diseluruh lapisan masyarakat. Faktanya yang dapat dilihat dilapangan  banyak anak-anak yang sudah mendapatkan jenjang pendidikan sekolah dasar (SD) bahkan sekolah menengah pertama (SMP), namun cukup banyak juga yang belum memahami dasar-dasar pendidikan tersebut. Salah satu contohnya dapat kita lihat pada anak-anak di Kampung Badur. (Suasana belajar di Kopasude) Salah satunya dikampung badur yang berada tinggal di pinggiran sungai Deli. Banyak ditemui anak-anak yang...